Kamis, 16 Maret 2017

Daftar Lengkap Batas Maksimal SC (Shutter Count) Kamera Dslr Cano

Daftar Lengkap Batas Maksimal SC (Shutter Count) Kamera Dslr Cano - Hallo sahabat apakah anda sendang mencari tentang HARGA KAMERA TERBARU 2017?, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Daftar Lengkap Batas Maksimal SC (Shutter Count) Kamera Dslr Cano, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya yang di ambil dari beberapa sumber dan sudah saya sertakan link nya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Teknik Fotografi, Artikel Tips Fotografi, Artikel Tips Kamera, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Daftar Lengkap Batas Maksimal SC (Shutter Count) Kamera Dslr Cano
link : Daftar Lengkap Batas Maksimal SC (Shutter Count) Kamera Dslr Cano

Baca juga


Daftar Lengkap Batas Maksimal SC (Shutter Count) Kamera Dslr Canon - Bagi kamu yang punya kebiasanya menjepret segala hal dengan kamera Dslr, ada baiknya hentikan kebisaan itu. Mengapa? Sebab kamera Dslr juga punya batasan jepret atau biasa yang disebut Shutter Count. Shutter Count adalah jumlah total berapa kali shutter dikamera anda telah dipencet sehingga menghasilkan satu foto.


Dengan mengetahui shutter count  berarti mengetahui  sampai kapan kamera kamu masih dapat bekerja dengan baik. Karena kamera juga memiliki sistem yang sama dengan barang lainnya yakni memiliki batas usia. Kapan harus diganti, kapan harus diperbaharui dan jangan sampai menunggu barang tersebut rusak begitupula dengan kamera.

Daftar Lengkap Batas Maksimal SC (Shutter Count) Kamera Dslr Cano
Layaknya sebuah mobil atau motor yang perlu diservice agar mampu mencapai jarak jauh. Selain itu dengan adanya shutter count kita dapat mempertimbangan kelayakan kamera pada saat kita membeli kamera bekas. Karena kita akan memiliki gambaran akan sampai kapan kamera yang kita beli dapat berfungsi dengan baik sehingga kita dapat lebih teliti dan memperoleh keuntungan yang banyak.

Batas Shutter Count Kamera Dslr Canon
Hal tersebut berlaku juga untuk kamera Dslr baik itu Canon maupun yang lain. Batas maksimal kamera Dslr ditentukan oleh produsen itu sendiri seperti Canon ataupun produsen lainnya. Penentuan batas maksimal terletak pada harga kamera. Semakin mahal harga kamera tersebut maka semakin panjang pula batasan terhadap batas maksimal shuttr count dan begitu pula sebaliknya.

1. Kamera Dslr Canon Pro
Kamera janis ini banyak dimiliki oleh mereka yang sudah ahli. Harganya juga lumayan menguras kantong. Jadi soal shutter count kamera jenis ini juga lumanyan banyak . Berikut daftar lengkap batas shutter count untuk kamera Dslr Canon Pro.

·         Canon EOS 5D                       100.000
·         Canon EOS 5D Mark II         150.000
·         Canon EOS 1D Mark II N     200.000
·         Canon EOS 1DS Mark II       200.000
·         Canon EOS 1DS Mark III      300.000
·         Canon EOS 1D Mark III        300.000

2. Dslr Canon Middle
Kamera keluaran Canon ini biasanya digunakan untuk mereka yang baru saja beranjak dari masa pemula. Ya kira-kira untuk yang sudah bisa tetapi belum mahir. Harga kamera juga tidak mahal-mahal sekali. Untuk Batas shutter count jenis kamera Dslr Canon Middle berikut lengkapnya:
·         Canon EOS 20D         50.000
·         Canon EOS 30D         100.000
·         Canon EOS 40D         100.000
·         Canon EOS 50D         100.000
·         Canon EOS 60D         100.000
·         Canon EOS 70D         100.000

3. Dslr Canon Pemula
Kalau kamu adalah pengguna kamera Dslr pemula, kamera jenis ini mungkin yang paling akrab dengan kamu. dengan spesifikasi yang standar dan harga yang lumayan terjangkau, tak salah jika kamera jenis ini adalah pilihan terbaik untuk para pemula. Dengan begitu, kamera jenis ini juga memiliki batas shutter count yang lebih rendah dari pada dua jenis di atas.
·         Canon EOS 400D            50.000
·         Canon EOS 450D            100.000
·         Canon EOS 500D            100.000
·         Canon EOS 550D            100.000
·         Canon EOS 600D            100.000
·         Canon EOS 700D            100.000
·         Canon EOS 1200D          100.000
·         Canon EOS 1100D          100.000
·         Canon EOS 1000D          100.000

Untuk mengetahui berapa batas  shutter count sebuah kamera memang cukup sulit. Biasanya produsen tidak menyebutkan berapa batas shutter count kamera keluaran mereka. Jadi cara terbaiknya, kamu bisa tanya pada mereka yang sudah ahli dengan kamera Dslr. Mereka pasti tahu berdasarkan kebiasanya mereka berapa batas shutter count sebauh kamera tertentu. Terakhir, jangan suka jepret sesuatu yang tidak perlu.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Daftar Lengkap Batas Maksimal SC (Shutter Count) Kamera Dslr Cano